Lakukan Karena Mau (Ikhlas)

Sering saya temukan, orang melakukan segala sesuatunya karena cenderung pamrih. Melakukan hal baik agar mendapat perhatian. Melakukan kebaikan dengan ikhlas katanya, tapi masih menuntut ucapan terimakasih. Mulutnya berkata “saya lakukan dengan ikhlas”, tapi…